Perbedaan Selang lDPE 16mm dan 19mm RIVULIS

04 Desember 2020 - Kategori Blog

selang LDPE

Mungkin sahabats masih belum begitu tahu tentang selang LDPE dari Rivulis ini. Kemarin sudah kami singgung tentang selang ini di artikel sebelumnya, Selang ini tidak seperti tipe rivulis lainnya yang sudah berlubang.

Selang LDPE ini adalah selang distributor yang belum berlubang agar petani lebih mudah mengatur jarak antar tanaman dan bisa mengatur flow rate yang keluar dari selang, Flow rate adalah aliran air yang keluar dari selang.
flow rate ini bisa di setting dengan aliran perjamnya yang keluar.

Aliran air yang keluar di bantu dengan alat pembagi air atau PCJ dengan kapasitas berbeda antar pcj yaitu 2 L/Jam, 4 L/Jam dan 8 L/Jam. Bisa disesuaikan kebuthan irigasi untuk lahan dan tanaman yang di rawat. Dan sesuaikan ukuran lahan jika lahan agak besar bisa pakai yang 19 mm Karena debit air yang di butuhkan juga lebih banyak agar bisa sampai tanaman yang paling ujung.

survey irigasi langsung

Pembagi air

Selang ini biasa digunakan sebagai jalur Lateral (bukan jalur utama) irigasi, dimana Dripper, Sprinkler bisa dengan mudah dihubungkan.Untuk selang diatas bisa juga sebagai induk untuk pengirigasian Hydroponik, Vertikal Garden dan tanaman kebun rumah.

  1. Spesifikasi dari selang 16 mm :

selang LDPE

Merk : Rivulis Australia
Diameter Luar     : 16mm
Diameter Dalam  : 13mm
Tebal                        : 1,19mm
                                     (2 Lapis)
Warna Luar           : Putih
Warna Dalam       : Hitam
Panjang 1 Roll      : 300 meter

selang LDPE  survey irigasi langsung

NB:

Dengan warna luar putih dan dalam panas, diharapkan suhu air didalam lebih terjaga.

Selang 16mm Rivulis , umum digunakan untuk sistem irigasi karena dengan lapisan LDPE anti UV membuat selang ini tahan terhadap paparan sinar matahari dan mencegah terbentuknya lumut / alga.

Berbeda dengan Pipa PVC, bila terpapar sinar matahari, maka didalam pipa akan terbentuk lumut / alga.

Selang 16mm Rivulis didesign mudah untuk disambungkan dengan Selang PE 5mm / 7mm dengan Neple atau dripper sebagai sambungannya.

Selang 16mm Rivulis ini bisa disambungkan dengan pipa pvc, layflat, dan lain-lain dengan berbagai konektor yang tersedia di toko ini

      2. Spesifikasi dari selang 19 mm :

selang LDPE 19 mm 1

Merk Rivulis Autralia
Diameter Lubang = 19mm
Diameter Luar = 21,7mm
Tebal Selang = 1,3 mm
Tekanan Maximal = 4 Bar
Panjang 1 Roll = 250m

NB :

Selang ini berjenis Easyflat, bisa diroll dalam ukuran lebih kecil, memudahkan untuk transportasi.
Tidak ada perbedaan dari segi material, ukuran dengan selang LDPE Biasa.

Gunakan selang ini bila mempunyai bentangan lateral diatas 50meter, agar air bisa terdistribusi dengan rata ke dripper / sprinkler

Selang ini dibuat dengan material berkualitas tinggi yang tahan untuk dialiri air maupun nutrisi.
Tahan bila terekspos sinar matahari, dengan material PE maka sinar matahari tidak tembus ke dalam selang.

Kami tidak merekomendasi penggunaan pipa PVC sebagai Lateral atau jalur irigasi lainnya bila terkespos sinar matahari. Hal ini dikarenakan sinar matahari masuk dan tembus kedalam pipa PVC yang akan menyebabkan pertumbuhan Alga/Ganggang, sehingga akan meyebabkan penyumbatan.

Cocok digunakan sebagai submain ataupun lateral irigasi Tetes atau Sprinkler.

Link Pembahasan Sebelumya, jangan liwatkan infonya :

  1. Selang Drip Hydrosol Untuk Selang Utama
  2. Memakai Selang Drip Hydrosol Sangat Efisien
  3. Selang Irigasi Untuk Distributor Air ke Tanaman

untuk mendapatkan produk bisa langsung hubungi admin kami ya sahabat dan jangan lupa membaca juga artikel kami yang membahas selang drip irigasi ini, perbarui pengetahuan anda tentang irigasi modern jangan ketinggalan info yang sangat penting,

Customer Service :

– 08563179890 ( cs1 )
– 082143578739 ( cs2 )

, , , , , , , , , , , , , , , , , ,

 
Chat Kami Di Whatsapp